PT KA Properti Manajemen atau KAPM adalah salah satu anak usaha PT Kereta Api Indonesia (Persero) yang didirikan pada tahun 2009 memiliki usaha inti di bidang properti dengan tujuan untuk memaksimalkan pengelolaan aset dan properti milik PT Kereta Api Indonesia (Persero) maupun pihak lainnya guna memenuhi standar mutu terbaik dengan menerapkan prinsip-prinsip Perseroan Terbatas. Selain usaha inti tersebut, KAPM juga memiliki usaha lainnya yaitu: Konstruksi dan Trading.
Produktif, Optimal dan Professional
PU bersama D2, D3 dan jajarannya serta dari Dirjenka Kemenhub melakukan kunjungan ke proyek pekerjaan penanganan darurat jembatan BH 1120, Kamis (21/1) di Linggapura, Purwokerto.
Bekasi (29/04) PT KAPM kembali mengikutkan 120 Penjaga pintu perlintasan dalam Program Diklat PJL yang diselenggarakan oleh Kementerian Perhubungan bertempat di Akademi Perkeretaap
Pada hari Kamis 2 Mei 2019, Direksi PT KAPM bersama jajaran melaksanakan gowes bareng Jajaran Daop 4 Semarang yang diwakili Senior Manager PAM, Manager Obvit, Kapusdal, Bangdis dan